Berikut ini adalah beberapa fitur-fitur unggulan yang dimiliki Aplikasi Pilkada Simkada
yang akan menjamin akurasi, distribusi, dan kecepatan data pemenangan.
AI PILKADA
Fitur AI simkada memberikan informasi mulai dari strategi kampanye hingga narasi narasi politik yang bisa digunakan oleh kandidat dalam proses kampanye berdasarkan geopolitik dalam suatu wilayah
MODUL RELAWAN/TIMSES
Manajemen data Relawan secara terstruktur hingga TPS yang mudah dilakukan secara terintegrasi.sehingga memudahkan membangun dan mengukur kinerja Team pemenangan
SISTEM DATA LOCK
Sistem data LOCK bekerja untuk menyaring data input yang double sehingga secara otomatis menolak data yang sudah ada dalam data base.
LOGISTIK
Fitur logistik membantu anda dalam management keuangan dan barang, dimana sistem ini memberikan data relawan yang telah mendapatkan logistik, kemudian pelaporan relawan dalam menyalurkan logistikgan
SCAN KTP (Auto input)
Konversi data dapat langsung dilakukan hanya dengan foto KTP dan data akan secara otomatis terinput.
AUTO CEK NIK KTP PENDUKUNG
Fungsi ini memudahkan dalam penginputan data pendukung cukup memasukkan nik KTP yang ingin di input data secara otomatis keluar berdasarkan tps pedukung dan otomatis masuk ke dalam sistem, sistem ini telah singkron dengan DPT KPU
MONITORING WILAYAH PENDUKUNG
Untuk melihat sebaran pendukung berdasarkan wilayah kabupaten Hingga TPS, Fitur ini tidak hanya menampilkan wilayah yang ada pendukung tapi juga menampilkan nama Kab,Kec,Desa hingga Tps yang belum memilihki pendukung, sehingga memudahkan kandidat untuk melihat wilayah yang perlu dibenahi
MONITORING WILAYAH RELAWAN
Untuk melihat sebaran wilayah tim sukses berdasarkan Kabupaten hingga TPS, sehingga kandidat mudah mengindentifikasih wilayah mana saja yang belum ada relawan
WHATSAPP BLAZT
Aplikasi pendukung dimana fungsi utamanya mengirimkan pesan whatsapp keribuan pendukung anda dengan singkat
DTDC ( Door to Door Campaign)
Fitur DTDC berfungsi untuk memudahkan relawan untuk mengimput data calon pemilih yang siap mendukung kandidat berdasarkan wilayah relawan
AGENDA
Sistem management strategi yang terstruktur sehingga relawan mudah mendapatkan informasi penting dari kandidat
SURVEI OFFLINE DAN ONLINE
Sistem survei yang memudahkan anda mengukur elektabilitas kandidat secara online dan offline.
PROGRES KEMENANGAN
Untuk melihat progres pemenangan berdasarkan target kemenangan dengan capain suara yang di targetkan
DATA PEMILIH
Untuk melihat Jumlah data pemilih berdasarkan desa
ABSENSI SAKSI
Fitur saksi adalah management saksi dimana fitur ini mengukur kinerja saksi diman fungsinya yaitu absensi saksi dengan sistem foto absen,Â
DAPAT DIGUNAKAN OFFLINE
Dapat digunakan secara maksimal di wilayah yang masih terbatas jaringan Internet.
MANAGEMENT ISU
Fitur ini digunakan oleh relawan dalam melaporkan isu politik yang terjadi dilapangan dan digunakan oleh konsultan dalam penyelesain isu yang terjadi di lapangan
PERHITUNGAN ( Real Count )
Fungsi perhitungan ini memudahkan kita dalam mendapatkan informasi suara, dimana saksi dapat langsung melaporkan jumlah suara kandidat dengan memfoto surat suara C1.
ABSENSI PENDUKUNG
Fungsi ini memudahkan kandidat untuk melihat pendukung yang datang dan belum datang ke TPS untuk memilih kandidat